Sosialisasi Manajemen Rekayasa Lalulintas
Kepala dinas perhubungan Supriyono, S.Sos dan kepala bidang lalu lintas Aji Prabowo, SH. bersama Polri melakukan kegiatan sosialisasi manajemen rekayasa lalulintas dan tertib lalulintas di SMA N 1 Klaten

What's Your Reaction?






